Kekurangan dan Kelebihan Blogspot dan Worpress

Dalam aktifitas blogging kita harus mengetahui blog yang sesuai dengan kebutuhan kita. Kita mesti harus mempertimbangkan dari segi kemudahan maupun dari Seonya sendiri.

Dalam memilih blog gratis seperti Blogspot dan Wordpress seharusnya sobat blogger tahu kekurangan dan kelebihan dari masing-masing penyedia blog gratis yang terpopuler ini. Dengan mengetahui apa kelebihan dan kekurangan dari masing-masing blog maka kita bisa berfikir mau di bawa kemana blog tersebut. Apakah top google atau hanya blog reseller yang hanya terdapat satu konten saya.


Kekurangan danKelebihan Blogspot dan Worpress


Ok kita langsung saja ke topik yang membahas apa saja sih Kekurangan dan Kelebihan Blogspot dan Worpress.

Kelebihan Blogspot
1. Blogger sendiri sangat mudah terindex dengan mesin pencarian Google itu disebabkan karena Google adalah pemilik dari situs Blogger.com.
2. Mudahnya memahami menu navigasi yang terkesan simple walaupun itu sang blogger pemula.

3. Tersedianya banyak template, baik dari bawaan Blogger itu sendiri maupun buatan orang lain.

4. Mendukung javascript, sehingga code javascript dapat suport dan dapat di pasang pada widge sesuai keinginan kita.

5. Code HTML pada template dapat di ubah sesuai kebutuhan kita.
6. Mendukung Google Adsense, sehingga dapat dengan mudah bagi yang ingin memasangnya dan sebagai mesin pencari uang.


Kekurangan Blogspot
1. Tampilan terlihat baku dan tidak profesional.

2. Untuk membuat blogspot tidak boleh menggunakan email lain selain email Gmail. Untuk CaraMembuat Email Gmail silahkan klik disini.

3. Menu pada dashboard Blogspot tekesan monoton dan tidak lengkap dan.

4. Permalink tidak dapat di ubah sesuai keinginan kita.

Kelebihan Wordpress
1. Tersedia berbagai macam template, baik gratisan maupun berbayar.
2. Permalink dapat diubah sesuai keinginan kita.

3. Templae terkesan dinamis dan profesional.

4. Menu navigasi pada dashboard lengkap dan tidak terkesan monoton.
5. Dapat langsung uprage ke self domain, karena Wordpress sendiri menyediakan versi berbayar.


Jika anda ingin membuat blog dari Wordpress, bisa baca artikel cara membuat blog di wordpress.

Kekurangn Wordpress
1. Sulit terindex oleh mesin pencarian Google yang jauh berbeda dengan blogspot yang hanya hitungan hari bahkan hitungan jam sudah terindex.


2. Tidak menyediakan javascript untuk memasang widge, harus memakai plugin.

3. Sulit mendaftar Google Adsense, yang kebanyakan blogger ditujukan untuk mesin pencetak uang.
Ok, sobat blogger bisa pilih Blogger apa Wordpress yang menurut sobat blogger lebih cocok buat sobat. Selain tampilan mestinya yang lebih penting di pertimbangkan adalah Seonya bukan..?

Tampilan bagus tapi tidak terlihat di 10 besar Google ya sama saja blog itu mati. Dan jika tampil di 10 besar dan tampilannya kurang sip ya ada kesan negatifnya juga. Tapi menurut saya blog yang banyak pengunjungnya itu di karenakan blog maupun postingannya berada di 10 besar yang sangat mungkin orang utnuk membukanya.

Tutorial ini diarsipkan dalam BelajarSearch Engine  dengan judul Kekurangan dan Kelebihan Blogspot dan Worpress

Semoga Bermanfaat...